Kapolres Lumajang Silaturahmi Ke Ponpes Wali Songo
Lumajang(BerantasNews)- kapolres lumajang AKBP Raydian Kokrosono S.I.K mengunjungi pondok pesantren wali songo yang berada di ds wonokerto kec tekung kab lumajang Jum’at 24/6 diterima langsung oleh pengasuh ponpes yakni KH Abdul Qadir .
kegiatan keagamaan ini bertujuan untuk meminta doa para ulama agar situasi dan kondisi kamtibmas lumajang pada umum nya kondusif aman.
Apa arti nya bekerja jika tidak diimbangi dengan do’a . Mungkin pepatah itu ada benar nya .
Dalam kesempatan waktu yang diberikan kepada kapolres lumang beliau menyampaiakan ” saya selaku orang baru , permisi kepada tokoh agama agar dapat membantu tugas tugas kepolisian dalam rangka menciptakan kamtibmas di kota ini” itulah sedikit ucapan kapolres lumajang kepada jamaah sholat ashar di masjid jami wali songo.
Kegiatan apapun jika merangkul tokoh agama ,rasa nya kita itu berjalan diatas jalan yang lurus , tiap salah sedikit pastilah ada yang mengingatkan” ujar salah satu pengikut rombongan
Kapolres lumajang juga mengatakan kepada jamaah sholat ashar bahwa dengan segenap kekuatan dan ketulusan hati insya allah swt kejahatan yang ada di kota lumajang ini , satu persatu pasti akan dapat kita,”ungkap papar perwira menengah ini.Kasubag Humas Ipda Gatot.