Pelaksanaan Audisi Festival Penyanyi Dangdut Yang Digelar PAMMI Berjalan Lancar

Bekasi – Pelaksanaan Audisi Festival penyanyi dangdut yang di selenggarakan oleh persatuan artis musik melayu dangdut Indonesia (PAMMI) Kabupaten Bekasi Jawa Barat tahun 2018 berjalan lancar dan sukses.

Audisi dilaksanakan di gedung Theater Dinas Pariwisata yang berlokasi di Kelurahan Serta Jaya Kecamatan Cikarang Timur Kabupaten Bekasi. Audisi di ikuti sebanyak 60 peserta, yaitu dari kategori dewasa putra-putri dan kategori remaja putra-putri.

“Untuk peserta kategori dewasa putra sebanyak 25 peserta, dewasa putri 27 peserta, Remaja putra 3 peserta, remaja putri 13 peserta,” terang Irene Maria selaku ketua panitia Festival penyanyi Dangdut Sabtu 28/04/2018.

Dikatakan Irene, untuk seluruh para peserta Audisi Festival penyanyi dangdut Kab, Bekasi dirinya mengucapkan terima kasih bagi para peserta atas kedatangannya, dan telah mengikuti Audisi ini.

“Kami mewakili dari ketua PAMMI Kab, Bekasi dan ketua penyelenggara juga segenap para anggota PAMMI dan Dinas Pariwisata Kab, Bekasi yang telah mendukung dan memberikan izin, kami mengucapkan terima kasih,” ucap Irene Maria.

Dijelaskan Irene, ada pun hasil audisi untuk menuju Gand Final yang akan di gelar Sabtu 05/05/2018 sesuai hasil penilaian dari Dewan Juri.

Nominasi remaja putra :
1. Ipin Hidayat 2. Arie algiansyah
3. Ardi triasyah, 4. Agung Suhendra
5. M. Khoerudin

Nominasi remaja putri :
1. Putri Humai
2. Sarah Eka Sari
3. Ina Yatul Zein
4. Cucu Widia Ningsih
5. Fuzi Lestari
6. Putri Hermawan

Nominasi dewasa putra :
1. Juanda Karman Wijaya
2. Regi Amin Triani
3. Robbi Ilahi
4. Rahmat Hidayat
5. Kosanudin
6. Epoy Supriatna
7. Robby Sugara.
8. Harsono
9. Indra Gunawan
10. Iyus Frans

Nominasi Dewasa Putri :
1. Neneng Mulyani
2. Anita Rahayu
3. Mila Ahmad
4. Nurlaei
5. Vivi Fitriah Anggraeni
6. Diana Lestati
7. Rini. K
8. Indah Pratiwi
9. Asti Bahtiar
10. Amelia Agustin. (sr)

CATEGORIES
TAGS
Share This

COMMENTS